Video Perkelahian Antar Siswa Beredar di Medsos, Kapolsek Bungoro Respon Cepat Kunjungi SMK Muhammadiyah Bungoro 

    Video Perkelahian Antar Siswa Beredar di Medsos, Kapolsek Bungoro Respon Cepat Kunjungi SMK Muhammadiyah Bungoro 
    Video Perkelahian Antar Siswa Beredar di Medsos, Kapolsek Bungoro Respon Cepat Kunjungi SMK Muhammadiyah Bungoro 

    PANGKEP - Kapolsek Bungoro Polres Pangkep Kompol Andi Alamsyah SH MH saat dihubungi lewat telp selulernya Jum'at (10/2/2023).

    Dia menjelaskan bahwa kami langsung respon cepat dan mengunjungi SMK Muhammadiyah Bungoro.

    Seperti dalam rilisnya dijelaskan Bertempat di SMK Muhammadiyah Bungoro, terkait adanya video yang beredar di medsos, Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah SH.MH bersama rombongan mendatangi SMK Muhammadiyah Bungoro pada Jumat, 10/02/2023 sekira 09.00 WITA 

    Adapun maksud kedatangan personil Polsek Bungoro Polres Pangkep di SMK Muhammadiyah Bungoro, mengecek kebenaran terkait Video aksi tak terpuji pelajar yang melakukan perkelahian yang beredar di medsos di duga siswa tersebut berasal dari sekolah SMK Muhammadiyah Bungoro.

    Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah, SH.MH mengatakan "bahwa kedatangan kami ke SMK Muhammadiyah Bungoro guna meredam kelanjutan pertikaian tersebut serta mencegah terjadinya tawuran antar kelompok maupun antar sekolah.

    Terkait adanya video yang tak terpuji tersebut, Kapolsek Bungoro himbau kepala sekolah serta guru-guru agar memperhatikan serta manilai siswanya apabila ada yang berselisih paham dengan tujuan mencegah terjadinya perkelahian ataupun tidak kenakalan remaja lainnya.

    Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah menambahkan "bahwa dengan kedatangan kami ke sekolah tersebut, dengan berharap agar kejadian serupa tidak terulang kembali, dan semoga video yang beredar tersebut tidak meluas kemana-mana, sehingga dapat menciptakan situasi kondusif di wilayah hukum Polsek Bungoro"tambahnya ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jum'at Curhat Bersama Kapolres Pangkep di...

    Artikel Berikutnya

    Operasi Keselamatan Pallawa 2023, Kasat...

    Berita terkait

    Dugaan Pemberian Fasilitas Kredit KUR/Kupedes BRI Unit Mappasaile, Kejati Sulsel Tetapkan 5 Orang Tersangka Dugaan Perkara Tindak Pidana Korupsi
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Bungoro  Lakukan Pengamanan Ibadah Mingguan di Gereja Oikumene
    Jalin Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Kalmas Sambangi warga Pembudi Daya Rumput Laut Dipulau Dewakang
    Problem Solving, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Dan Pemerintah Desa Mandalle Selesaikan Permasalahan Warga
    Patroli Dialogis, Bhabinkamtibmas Polsek Mandalle Sambangi Tukang Bentor Sampaikan Himbauan
    Polisi Peduli, Kasat Binmas Polres Pangkep Salurkan Bansos pada Warga Kurang Mampu di Kampung
    Tahun Politik, Bhabinkamtibmas Polsek Tondong Tallasa Bripka Muh Ridwan Ajak Kepala Desa Bonto Birao  Ciptakan Pemilu Aman dan Damai
    Wujudkan Kamtibnas, Bhabinkamtibmas Polsek Segeri Bripka Munassir Kunjungi Desa Binaan
    Hadiri Pelantikan BKMT Kecamatan Liukang Tupabiring, Bupati Pangkep Bagi Insentif Guru Mengaji
    Siaran Press,  Kejati Sulsel Ikuti Ekspose Satu Perkara Pengajuan Restorative Justice di Pinrang
    Siaran Press,  Kejati Sulsel Ikuti Ekspose Satu Perkara Pengajuan Restorative Justice di Pinrang
    Lahirkan Kamtibmas Kondusif, Kapolsek Ma'rang Pimpin  Iptu Rahmaniah Gelar  Malam Patroli Bersama TNI-Polri
    Sambangi Warga,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Bersama Babinsa Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Bulan Ramadhan, Binmas Polsek Tondong Tallasa: Kondisi Kamtibmas Tondong Tallasa Aman
    Polsek Ma'rang Gelar Apel Pengamanan Malam Takbiran Hari Raya Idul Fitri 1444 H

    Rekomendasi berita

    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Tana Toraja: The Enchanting Land Where Life and Death Dance in Harmony
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll