Evaluasi Hasil Kinerja , Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bakti Pimpin Rapat Anev Bulanan

    Evaluasi Hasil Kinerja , Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bakti Pimpin Rapat Anev Bulanan
    Evaluasi Hasil Kinerja , Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bakti Pimpin Rapat Anev Bulanan

    PANGKEP - Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bhakti, S.I.K., M.K.P., didampingi Wakapolres Pangkep KOMPOL H. Andi Ashari, S.H., memimpin Gelar Operasional Bulanan Periode Bulan Januari, bertempat di Aula Endra Dharmalaksana Polres Pangkep, dan dihadiri oleh seluruh pejabat utama serta Kapolsek Jajaran Polres Pangkep, Senin (27/2/23).

    Gelar Operasional bulanan ini diisi dengan penyampaian paparan oleh para Kabag, Kasat, Kasi dan Kapolsek terkait dengan situasi wilayah, pelaksanaan tugas, capaian keberhasilan, kendala, hambatan, kuat personel, sarana prasarana, anggaran pendukung operasional serta rencana kegiatan kedepan.

    AKBP Ari Kartika Bhakti, S.I.K., M.K.P., menyampaikan terimakasih kepada seluruh Kabag, Kasat, kasi dan Kapolsek yang telah bekerja keras baik dibidang pembinaan maupun operasional sehingga situasi dan kondisi di wilayah hukum Polres Pangkep hingga kini masih terpantau dalam keadaan aman dan kondusif.

    Kapolres juga menyampaikan beberapa poin penekanan kepada peserta GO diantaranya:

     1. Menindaklanjuti anev di Polda Sulsel kaitannya dengan Pelaksanaan Ibadah Suci Ramadhan sesuai perintah Kapolda tidak ada penggunaan Mercon atau petasan Agar diantisipasi dan di cek kembali

     2.Terkait dengan polisi belajar agar Kabag SDM di sosialisasikan mengenai pelaksanaannya

     3. Koordinasikan dengan Bhabinkamtibmas terkait adanya fasilitas Sim Keliling Kepada Masyarakat diwilayah masing-masing.

    “Para personel harus professional dalam pelaksanaan tugas, berikan pelayanan terbaik, cepat, tepat dan tuntas atas setiap informasi ataupun laporan dari masyarakat. Jamin kepastian hukum serta pastikan masyarakat mendapatkan pelayanan yang prima, humanis dan transparan, serta sesuai dengan prosedur peraturan perundang-undangan yang berlaku, ” pungkas Kapolres Pangkep ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Lakukan Pelaporan, SPKT Polsek Bungoro Layani...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungan Tim Baharkam Mabes Polri ke Polsek...

    Berita terkait

    Dugaan Pemberian Fasilitas Kredit KUR/Kupedes BRI Unit Mappasaile, Kejati Sulsel Tetapkan 5 Orang Tersangka Dugaan Perkara Tindak Pidana Korupsi
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Bungoro  Lakukan Pengamanan Ibadah Mingguan di Gereja Oikumene
    Problem Solving, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Dan Pemerintah Desa Mandalle Selesaikan Permasalahan Warga
    Patroli Dialogis, Bhabinkamtibmas Polsek Mandalle Sambangi Tukang Bentor Sampaikan Himbauan
    Berbelasungkawa, Kapolsek Bungoro Melayat ke Rumah Warganya Meninggal Dunia.
    Lahirkan Kamtibmas Kondusif, Kapolsek Ma'rang Pimpin  Iptu Rahmaniah Gelar  Malam Patroli Bersama TNI-Polri
    Tahun Politik, Bhabinkamtibmas Polsek Tondong Tallasa Bripka Muh Ridwan Ajak Kepala Desa Bonto Birao  Ciptakan Pemilu Aman dan Damai
    Polisi Peduli, Kasat Binmas Polres Pangkep Salurkan Bansos pada Warga Kurang Mampu di Kampung
    Wujudkan Kamtibnas, Bhabinkamtibmas Polsek Segeri Bripka Munassir Kunjungi Desa Binaan
    Siaran Press,  Kejati Sulsel Ikuti Ekspose Satu Perkara Pengajuan Restorative Justice di Pinrang
    Siaran Press,  Kejati Sulsel Ikuti Ekspose Satu Perkara Pengajuan Restorative Justice di Pinrang
    Lahirkan Kamtibmas Kondusif, Kapolsek Ma'rang Pimpin  Iptu Rahmaniah Gelar  Malam Patroli Bersama TNI-Polri
    Sambangi Warga,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Bersama Babinsa Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Bulan Ramadhan, Binmas Polsek Tondong Tallasa: Kondisi Kamtibmas Tondong Tallasa Aman
    Polsek Ma'rang Gelar Apel Pengamanan Malam Takbiran Hari Raya Idul Fitri 1444 H

    Rekomendasi berita

    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Tana Toraja: The Enchanting Land Where Life and Death Dance in Harmony
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll